Tipe data para c++

1. Tipe Data Boolean (bool)

Boolean adalah salah satu tipe data yang hanya memiliki dua pilihan yaitu True (1) atau False (0). 

2. Tipe Data Character (char)

Character adalah salah satu tipe data yang memungkinkan kita untuk memesan memori berformat text (huruf, angka, dan simbol) dengan karakter tunggal.

3. Tipe Data Integer (int)

Integer adalah salah satu tipe data numerik yang memungkinakan kita untuk menyimpan data dalam bentuk bilangan bulat.

4. Tipe Data Floating Point (float)

Floating Point adalah salah satu tipe data numerik yang memungkinkan untuk menyimpan nilai dalam memori bersifat bilangan pecahan atau real, maupun eksponensial.

5. Tipe Data Double Floating Point (double)

Double Floating Point sama seperti float yaiut salah satu tipe data yang bersifat menyatakan bilangan pecahan atau real, maupun eksponensial. 

6. Tipe Data String (string)

String merupakan tipe data text (huruf, angka, dan simbol) yang memungkinkan kita menyimpan nilai dengan bentuk text, kumpulan dari character.

7. Tipe Data Valueless (void)

Valueless adalah salah satu tipe data yang berarti “tidak ada” atau “tidak mempunyai tipe data”. Void masih di dalam katagori tipe data tetapi kita tidak bisa menggunakanya pada variabel biasa, void biasanya digunakan pada function yang tidak mempunyai return value.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Macam-macam bahasa pemograman

Pengertian jaringan komputer

Contoh aplikasi c++